Pemberian Infra Red, Transcutaneus Electrical Nerve Stimulation dan William Flexion Exercise pada Pasien Spondylolisthesis Lumbal
Abstract
Spondylolisthesis merupakan suatu kondisi dari tulang punggung belakang yang mengalami pergeseran kearah depan maupun belakang. Gangguan pada spondylolisthesis biasanya terdapat nyeri pada punggung belakang, spasme pada otot, penurunan lingkup gerak sendi. Dalam kasus Spondilolysthesis lumbal ini menggunakan metode Infra Red, Transcutaneus Eelectrical Nerve Stimulation dan William Flexion Exercise untuk mengurangi nyeri, pengurangan spasme dan peningkatkan lingkup gerak sendi. Setelah dilakukan terapi didapatkan hasil penurunan nyeri tekan dan nyeri gerak, evaluasi pada spasme didapatkan penurunan pada otot latissimus dorsi dari nilai 3 menjadi nilai 1, hamstring sinistra dari nilai 2 menjadi nilai 0, gastroc sinistra dari nilai 2 menjadi nilai 0. Sedangkan hasil dari lingkup gerak sendi mengalami peningkatan lingkup gerak sendi.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License
Journal of Health Care is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License. © All rights reserved 2020. Journal of Health Care